Nilai ekspor asal Sumatera Barat Agustus 2024 mencapai US$ 240,93 juta dan Nilai impor Sumatera Barat Agustus 2024 mencapai US$ 43,57 million - Badan Pusat Statistik Kabupaten Dharmasraya

Berikan penilaian Anda terhadap pelayanan kami melalui s.bps.go.id/SKD2025_1311.

Nilai ekspor asal Sumatera Barat Agustus 2024 mencapai US$ 240,93 juta dan Nilai impor Sumatera Barat Agustus 2024 mencapai US$ 43,57 million

Tanggal Rilis : 1 Oktober 2024
Ukuran File : 1.11 MB

Abstraksi

  • Nilai ekspor yang berasal dari Sumatera Barat pada Agustus 2024 sebesar US$240,93 juta, terjadi peningkatan sebesar 64,40 persen dibanding ekspor Juli 2024. 
  • Golongan barang yang paling banyak diekspor pada Agustus 2024 adalah golongan lemak & minyak hewan/nabati (HS 15) sebesar US$202,75 juta, diikuti golongan bahan-bahan nabati (HS 14) sebesar US$8,85 juta, dan golongan berbagai produk kimia (HS 38) sebesar US$8,09 juta. 
  • Nilai impor Sumatera Barat pada Agustus 2024 sebesar US$43,57 juta, terjadi penurunan sebesar 7,60 persen dibanding impor Juli 2024. 
  • Golongan barang impor pada Agustus 2024 paling besar adalah bahan bakar mineral (HS 27) sebesar US$23,57 juta.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Dharmasraya

(Statistics of Dharmasraya Regency)

Jl. Lintas Sumatera Km.5 Sikabau Pulau Punjung

Telp/Faks (0754) 451548

WhatsApp: 081261719810

Email : bps1311@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik